BERITA

  • Nurul Alfiandy & Hilmi Zahid M Raih Medali  Olimpiade Sains Pythagoras (OSP)   Tingkat Jawa Tengah

    Nurul Alfiandy & Hilmi Zahid M Raih Medali Olimpiade Sains Pythagoras (OSP) Tingkat Jawa Tengah

    Sebagai upaya mengembangkan bakat potensi peserta didik dalam bidang akademik, Smansabara mengikuti Olimpiade Sains Pythagoras (OSP) tingkat Jawa Tengah 2022

                Dwi Nugroho, S. Pd  sie Bina Prestasi menjelaskan Nurul Alfiandy meraih medali emas OSP bidang ekonomi dan Hilmi Zahid M berhasil meraih medali perak OSP bidang Biologi

                Nurul Alfiandy menyatakan sangat senang meraih medali emas, akan terus disiplin belajar , bekerja keras untuk meraih prestasi yang terbaik pada lomba olimpiade sains event yang lain.

                Pembinaan dan pengembangan potensi peserta didik baik bidang akademik/nonakademik dilaksanakan secara intensif, dengan semangat peserta didik, dukungan berbagai pihak guru, Pembina, orangtua peserta didik untuk meningkatkan prestasi Smansabara dalam berbagai bidang.

KOMENTAR

BERITA LAINNYA

Indeks